Populer
VIDEO
Pojok Aduan
Awang Fikri Oktavianri | Program ini menghadirkan bintang tamu Arsy yang merupakan golongan anak-anak. Pembicaraan yang ada dalam acara tersebut membahas hubungan kedekatan Arsy dengan temannya Faaz yang merupakan lawan jenisnya. Pembicaraan ini dirasa dapat mengarah ke penjodohan anak-anak tersebut. Pembicaraan ini merupakan bentuk pelanggaran konten yang tidak sesuai dengan Pedoman Perilaku Penyiaran dan Standar Program Siaran (P3&SPS) pasal 29 tentang anak-anak dan remaja sebagai narasumber. Pasal tersebut berbunyi "wajib mempertimbangkan keamanan dan masa depan anak-anak dan/atau remaja yang menjadi narasumber." Pembicaraan tersebut mengarah ke bahasan yang tidak sesuai dengan narasumber yang masih di bawah umur dan tidak mempertimbangkan anak-anak di masa depannya nanti. |
Pojok Apresiasi
Gopal | tayangan musik, entah mau lagu umum ataupun lagu religi yang sudah kadarluarsa ditayangkan berulang ulang di salah satu stasiun radio lokal, kenapa saya anggap kadarluarsa karena terakhir saya menemukan musik tersebut ternyata pernah ada kaitannya sama OST sinetron nya Indosiar RCGOBLOKTI dan SCTV. untuk lagu religi paling sering diulang-ulang tayangan nya ada di radio Aswaja fm 100.8, untuk lagu umum sering diulang-ulang tayangan musik nya di radio berita rgs fm 94.2 sekian terimakasih dan semoga dibaca sama ketua KPI. |