Pojok Aduan
DEWI KANIA | Program ini menayangkan tutorial MENCOPET dengan sangat DETAIL dan JELAS Bahkan tokoh copet di sini dengan sangat jelas "merekrut" mahasiswa untuk ditraining menjadi COPET juga dengan kata2 andalannya: "Kamu miskin, pengangguran, ga kuat iman. Ada potensi jadi COPET. Saya bisa ajarkan kamu." Lalu dimulai lah TUTORIAL MENCOPET dengan sangat JELAS, DETAIL DAN MUDAH DITIRU MASYARAKAT |
Pojok Apresiasi
Maulana Rafid | Terima kasih telah menyediakan sinetron dengan judul Tukang Ojek Pengkolan, karena telah mengisi waktu kosong dengan acara yang berkualitas, tanpa ada drama yang terlalu berlebihan serta acara tersebut sangat mencerminkan kehidupan masyarakat perkotaan |