Tgl Surat |
16 Juni 2014 |
No. Surat |
1396/K/KPI/06/14 |
Status |
Teguran Tertulis |
Stasiun TV |
TV One |
Program Siaran |
Jurnalistik "Kabar Dunia" |
Deskripsi Pelanggaran |
Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Pusat berdasarkan kewenangan menurut Undang-Undang No.32 tahun 2002 tentang Penyiaran (UU Penyiaran), pengaduan masyarakat, pemantauan dan hasil analisis telah menemukan pelanggaran Pedoman Perilaku Penyiaran dan Standar Program Siaran (P3 dan SPS) KPI tahun 2012 pada Program Siaran Jurnalistik “Kabar Dunia” yang ditayangkan oleh stasiun TV One pada tanggal 29 Mei 2014 pada pukul 00.21 WIB.
|